Rabu, 24 Juli 2013

Membuat Message Box Visual Studio 2012

Hi teman-teman,

Kali ini saya ingin berbagi sedikit pengetahuan tentang cara bagaimana membuat Message Box dalam pembuatan Aplikasi Windows 8 Menggunakan Visual Studio 2012. Message Box itu digunakan untuk menampilkan pemberitahuan jika ada kesalahan yang dilakukan oleh user dalam menggunakan Aplikasi yang telah kita buat.


Mungkin langsung saya jelaskan ,
Yang pertama adalah kita buka Project yang sedang kita buat, pada halaman .xaml.cs kita tambahkan fungsi sebagai berikut :

protected async void messageBox(string msg)
        {
            var msgDlg = new Windows.UI.Popups.MessageDialog(msg);
            msgDlg.DefaultCommandIndex = 1;
            await msgDlg.ShowAsync();
        }
 Nah, jadi ketika kita ingin menggunakan Texbox dalam Menghandle Error menggunakan Exception seperti yang telah kita bahas pada postingan saya sebelumnya, dalam langsung memanggilnya seperti ini :
try {
}
catch (Exception e) {
messageBox("Please Fill an Empty Textbox !");
}

Mungkin begitu saja dulu tentang cara Membuat Message Box dengan menggunakan Visual Studio 2012, Meskipun sederhana, tapi indahnya berbagi.

Regards,
Steven Siahaan

0 komentar:

Posting Komentar